30.3 C
Jakarta
February 12, 2025
Solusi Pembukuan Bisnis

Menghapus Akun Perkiraan

ademuthia

Pada Accurate Online disediakan cara untuk menghapus akun perkiraan yang telah dibuat. Tetapi sebelum menghapus, Anda harus dapat memastikan bahwa akun tsb tidak dalam kondisi memiliki transaksi atau digunakan pada default akun barang ataupun default akun yang lain, atau akun tsb bukanlah induk akun.

Jika sudah dipastikan bahwa akun tsb tidak digunakan dalam transaksi, digunakan oleh default akun barang dan default akun yang lain, serta bukan induk akun, maka cara menghapus akun adalah sbb :

1. Klik menu Buku Besar | Akun Perkiraan.